Paket Wisata Industri Pangandaran
Paket Wisata Industri adalah paket wisata diperuntukan pelajar maupun mahasiswa dan umum yang ingin memperkaya pengetahuan mengenai industri dan sentra UMKM yang ada di Pangandaran, mengenai cara pengolahan, pengemasan, hingga pemasaranya yang akan memberikan pengetahuan lebih terutama untuk industri pengolahan produk yang ada di Pangandaran.
 

Paket Wisata Industri adalah paket wisata diperuntukan pelajar maupun mahasiswa dan umum yang ingin memperkaya pengetahuan mengenai industri dan sentra UMKM yang ada di Pangandaran, mengenai cara pengolahan, pengemasan, hingga pemasaranya yang akan memberikan pengetahuan lebih terutama untuk industri pengolahan produk yang ada di Pangandaran.

Sebagai daerah wisata bahari produk yang di olah terkait dengan kelapa, dan ikan serta di tutup dengan mengunjungi wisata alam dengan kekayaan flora dan fauna nya serta berwisata goa di alam yang sejuk dan asri.

Destinasi Wisata Yang Dikunjungi

Kemana saja destinasi yang akan dikunjungi bila anda
memilih paket Paket Wisata Industri Pangandaran



Aktifitas Yang Bisa Dilakukan?

Selama anda memilih paket Paket Wisata Industri Pangandaran anda bisa melakukan banyak aktifitas
dan nikmati keseruannya bersama kami.



Rencana Perjalanan

Apa saja yang akan dilakukan didestinasi wisata dan juga
keseruan apa saja yang didapat untuk paket Paket Wisata Industri Pangandaran



  1. Pembuatan Batik Ecoprint
  2. Taman Budaya Sagati
  3. Kampung Nelayan
  4. Musieum Nyamuk
  5. Bulaksetra

Atau bisa menyesuaikan kunjungan baik ke Destinasi Wisata maupun sentra-sentra produksi lainya yang tersebar di daerah Pangandaran.

Fasilitas Yang Didapatkan


  • Kunjungan dan Tiket Taman Budaya Sagati, workshop Batik Ecoprint Pangandaran, Kampung Nelayan dan Musieum Nyamuk 
  • Free Totebag hasil karya ecoprint Pangandaran
  • Guide Lokal Bersertifikat
  • Makan 2x ( Sarapan + Makan Siang Nasi Jolem)
  • Dokumentasi
  • Asuransi & P3K dasar
Fasilitas Tidak Termasuk



○ Akomodasi dan Transportasi dari dan ke tempat tujuan
○ Acara lain di luar program
○ Makan dan minuman ekstra
○ Biaya Pengeluaran Pribadi

Harga Terbaik Dari Kami

Bayak pilihan harga pada Paket Wisata Industri Pangandaran,
silahkan sesuaikan dengan kebutuhan anda dan hubungi kami segera untuk mendapatkan penawaran terbaik.

Paket Wisata Industri Pangandaran
Rp. 289.000/orang
Minimum 50 orang
Kunjungan dan Tiket Taman Budaya Sagati
workshop Batik Ecoprint Pangandaran
Kampung Nelayan dan Musieum Nyamuk
Free Totebag hasil karya ecoprint Pangandaran
Guide Lokal Bersertifikat
Makan 2x ( Sarapan + Makan Siang Nasi Jolem)
Dokumentasi
Asuransi & P3K dasar
Booking Sekarang